Aren Berkah didirikan dengan tujuan untuk menyediakan gula aren alami dan berkualitas tinggi, yang diproduksi secara ramah lingkungan dan mendukung kesejahteraan petani lokal.
Kami berkomitmen untuk memberikan produk gula aren yang murni dan sehat, bebas dari bahan pengawet. Produk kami cocok untuk kebutuhan kuliner dan minuman, serta memberikan rasa manis alami yang lebih sehat bagi keluarga Anda.
Anda dapat memesan gula aren melalui online store kami dengan memilih produk yang diinginkan, menambahkannya ke keranjang belanja, dan melanjutkan ke pembayaran.
Ya, kami melayani pengiriman ke seluruh wilayah Indonesia. Support dengan berbagai jasa ekspedisi terpercaya untuk memastikan produk sampai dengan aman dan tepat waktu.
Waktu pengiriman tergantung pada lokasi Anda. Untuk wilayah Jawa, pengiriman biasanya memakan waktu 2-4 hari kerja. Sedangkan untuk luar Jawa, estimasi pengiriman adalah 3-7 hari kerja. Anda akan menerima nomor resi untuk melacak pesanan Anda.
Ya, kami menyediakan harga grosir dan diskon khusus untuk pembelian dalam jumlah besar. Silakan hubungi tim layanan pelanggan kami untuk informasi lebih lanjut dan penawaran terbaik.
Jika Anda menerima produk yang rusak atau tidak sesuai, segera hubungi tim layanan pelanggan kami dalam waktu 2x24 jam setelah produk diterima. Kami akan membantu Anda untuk proses penggantian atau pengembalian dana sesuai kebijakan pengembalian kami.
Jika ada kendala, silahkan mengisi form yang sudah disediakan. Jika Anda menerima produk yang rusak atau tidak sesuai, segera hubungi tim layanan pelanggan kami dalam waktu 2x24 jam.
Respon Cepat
Keamanan Data Terjamin
Pelayanan Terbaik
Kami siap menjawab pertanyaan Anda dengan cepat dan ramah!